Latihan Soal Online: Gelombang Elektromagnetik
Evaluasi pemahaman kamu tentang konsep dasar gelombang eelktromagnetik. Latih dan lihat sejauh mana pemahaman kamu tentang karakter gelombang elektromagnetik dan aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari. Soal latihan ini terdiri dari sepuluh soal tentang gelombang elektromagnetik yang disesuaikan dengan materi yang telah dibahas pada beberapa artikel sebelumnya khususnya yang berhubungan dengan gelombang.

Soal 1

Soal 1