Latihan Soal Online: Gerak Parabola
Soal latihan ini sengaja dirancang untuk membantu kamu mengevaluasi pemahaman kamu tentang konsep dasar gerak parabola. Latih dan lihat sejauh mana kamu menguasai konsep GLBB dan GLB untuk menyelesaikan soal-soal gerak parabola. Melalui soal latihan ini kami berharap kamu bisa menilai kemampuanmu sendiri karena kamu bisa melihat skormu secara langsung. Soal latihan ini terdiri dari sepuluh soal tentang gerak parabola yang disesuaikan dengan materi gerak parabola yang pernah dibahas di sini.

Soal 1

Soal 1